Friday, 14 August 2009

Sanko USB Microscope

USB Microscope sepertinya lebih cocok dijadikan sebagai alat untuk bermain anak-anak tetapi yang satu ini menurut kami orang dewasa pasti menyukainya juga. Sanko USB Microscope adalah sebuah mikroskop kecil dengan koneksi USB yang bisa memperbesar sebuah benda sampai 150 kali. Berbeda dengan yang lainnya, mikroskop ini bisa digunakan bersama tempat (stand) atau bisa dilepas untuk mengambil foto/ pembesaran yang mungkin agak sulit untuk diletakkan di tempat yang tersedia. Sanko USB Microscope juga telah dilengkapi dengan sebuah kamera yang bisa mengambil foto sampai 2 megapixels. Dalam paket penjualannya juga telah dilengkapi...

Pages 241234 »
 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Grants For Single Moms